Terpopuler 24 Jam Terakhir
1
Ketua FKDM DKI Sebut Kinerja Pj Gubernur Sudah Bagus
Pemerintahan
19 jam yang lalu
Ketua FKDM DKI Sebut Kinerja Pj Gubernur Sudah Bagus
2
Timnas U 17 Wanita Tatap Laga Perdana Melawan Filipina di Piala Asia U 17 AFC 2024
Olahraga
16 jam yang lalu
Timnas U 17 Wanita Tatap Laga Perdana Melawan Filipina di Piala Asia U 17 AFC 2024
3
Tampil Trengginas, Korea Utara Bekuk Korea Selatan
Olahraga
16 jam yang lalu
Tampil Trengginas, Korea Utara Bekuk Korea Selatan
4
Ketua Umum Forkabi Nilai Heru Budi Layak Pimpin Jakarta
DKI Jakarta
19 jam yang lalu
Ketua Umum Forkabi Nilai Heru Budi Layak Pimpin Jakarta
5
Chand Kelvin dan Dea Sahirah Sudah Resmi Bertunangan
Umum
16 jam yang lalu
Chand Kelvin dan Dea Sahirah Sudah Resmi Bertunangan
6
Pemprov DKI Raih Provinsi Terbaik Tiga Penghargaan Pembangunan Daerah
Pemerintahan
19 jam yang lalu
Pemprov DKI Raih Provinsi Terbaik Tiga Penghargaan Pembangunan Daerah
Home  /  Berita  /  GoNews Group

ISSI Siak Lahirkan Talenta Baru, Ini Pemenang BMX Local Competition

ISSI Siak Lahirkan Talenta Baru, Ini Pemenang BMX Local Competition
Ketua ISSI Kabupaten Siak, Roni Rakhmat saat menyerahkan hadiah kepada sang juara BMX Local Competition.
Senin, 02 September 2019 13:19 WIB
Penulis: Ira Widana
SIAK SRI INDRAPURA - Pertandingan olahraga BMX Local Competition yang ditaja Ikatan Sport Sepeda lndonesia (ISSI) Kabupaten Siak berlangsung lancar. Dari 231 peserta, 26 rider berhasil merebut juara.

Ketua ISSI Kabupaten Siak, Roni Rakhmat mengakui sangat puas dengan capaian keberhasilan pantia mensukseskan iven perdana ISSI Siak.

"Dari 7 kategori yang diikuti peserta BMX, 26 orang berhasil meraih juara dan berhak menerima hadiah uang tunai yang sudah disiapkan," kata Roni kepada GoRiau.com, Senin (2/9/2019).

Adapun pemenang dari 7 kategori, diantaranya: Kategori Youth Putra, Ilham Fitradhani Fedy, Andre Syahputra, Suryanto. Kategori Youth Putri, Nurul Fauziah, Melva Suci, Meyssa Auliana, Annisa Afriyanti.

Kategori Pemula Putra, M Nuri Yansah, Ilham Muladi Soleh, Yozza Mahendra, Yahya Abdur Raheel. Pemula Putri, Delpianti, Adinda Latifah, Aulia Husna, Dila Azka.

Tiga katrgori berikutnya, Kategori Junior Putri, Lyla Ulwiyah, Rahma Rafika, Noni Susilawati. Junior Putra Sandy Febrian, Ramadhani, M Atviansyah, Saputra. Terakhir kategori elite, Junizar, Rayza, dan M Alwan.

"Selamat untuk para juara dan selamat datang untuk talenta - talenta baru. Semoga pata rider BMX dari Siak bisa mendunia," kata Roni. ***

wwwwwwhttps://143.198.234.52/sonic77https://159.223.193.153/https://64.23.207.118/http://152.42.220.57/