Terpopuler 24 Jam Terakhir
1
Ciro Alves dan Pengorbanan Untuk Persib Bandung Catat Statistik Apik
Olahraga
24 jam yang lalu
Ciro Alves dan Pengorbanan Untuk Persib Bandung Catat Statistik Apik
2
Ginting Tak Mampu Lepas dari Tekanan, Indonesia Tertinggal 0-1 dari China
Olahraga
22 jam yang lalu
Ginting Tak Mampu Lepas dari Tekanan, Indonesia Tertinggal 0-1 dari China
3
Kalahkan Li Shi Feng, Joko Jaga Peluang Indonesia Rebut Piala Thomas 2024
Olahraga
18 jam yang lalu
Kalahkan Li Shi Feng, Joko Jaga Peluang Indonesia Rebut Piala Thomas 2024
4
Indonesia Tertinggal 0-2 Atas China, Fajar/Rian: Liang/Wang Lebih Berani dan CerdikĀ 
Olahraga
18 jam yang lalu
Indonesia Tertinggal 0-2 Atas China, Fajar/Rian: Liang/Wang Lebih Berani dan CerdikĀ 
5
Dukungan BUMN Diharapkan Jadi Stimulan Sektor Swasta Dukung Olahraga Indonesia
Olahraga
24 jam yang lalu
Dukungan BUMN Diharapkan Jadi Stimulan Sektor Swasta Dukung Olahraga Indonesia
6
Indonesia Runner Up Piala Thomas, Bakri Kesulitan Keluar dari Tekanan
Olahraga
16 jam yang lalu
Indonesia Runner Up Piala Thomas, Bakri Kesulitan Keluar dari Tekanan
Home  /  Berita  /  GoNews Group

U-14 Rohil Wakili Riau di Kejuaraan Kemenpora 2019

U-14 Rohil Wakili Riau di Kejuaraan Kemenpora 2019
Minggu, 14 Juli 2019 10:50 WIB
BAGANSIAPIAPI - Tim sepakbola usia 14 (U14) Rokan Hilir yang diwakili Rokan United Bagansiapiapi (RUB) terpilih mewakili Riau pada kejuaraan Kemenpora 2019. Tim asuhan Asnaldi dan Ansor itu, terpilih setelah Sabtu (13/7/2019) mampu mengalahkan Galaxi Duri pada partai final yang digelar di Lapangan Universitas Islam Riau (UIR) Pekanbaru dengan skor 4-3.

Dengan keberhasilan ini, U-14 Rohil akan bertanding di kejuaraan Kemenpora yang akan digelar di Solo, 25 Agustus mendatang.

Keberhasilan tim asuhan Asnaldi dan Ansor ini di ungkapkan Agus, pemilik sekaligus manager Rokan United Bagansiapiapi, Minggu (14/7/2019) melalui saluran seruler.

''Anak-anak kita memenangkan pertandingan Sabtu (13/7/2019) di lapangan UIR Pekanbaru,'' sebut Agus.

Menurut Agus selain menjuarai helat Kejuaraan Kemenpora untuk Provinsi Riau, Rokan United Bagansiapiapi dengan kapten tim Afrizal sejak babak penyisihan tampil meyakinkan dan garang. ''Sekarang kita fokus mempersiapkan untuk laga di Solo,'' sebut Agus.

Awalnya, perjalanan anak asuh Asnaldi ini sempat terseok-seok dan berat. Di babak penyisihan bermain imbang dengan U-14 PTPN V dengan skor 1-1 kemudian menang lawan U-14 Kuansing dengan skor 5-0, masuk 8 besar menang dari PSCS Pekanbaru 3-0, sedangkan di semifinal mengalahkan Elegan Rohul dengan skor 5-0.

Sementara itu Kadispora Rohil H Ali Asfar SSos, Msi, Minggu (14/7/2019) mengatakan bangga dengan keberhasilan Rokan United Bagansiapiapi yang mewakili Rohil yang tampil juara di final dan berhak mewakili Riau untuk U-14 di Solo. ''Terimakasih, kita bangga dan segera mempersiapkan diri, Selasa (17/7/2019), pemain, official, pelatih akan bertemu bupati,'' tutupnya. (yan)

Editor:Hermanto Ansam
Kategori:Olahraga, Riau, GoNews Group
wwwwwwhttps://143.198.234.52/sonic77https://159.223.193.153/https://64.23.207.118/http://152.42.220.57/