Terpopuler 24 Jam Terakhir
1
Madura United Persembahkan Kemenangan Untuk Suporter
Olahraga
12 jam yang lalu
Madura United Persembahkan Kemenangan Untuk Suporter
2
Kadek Agung Sedih Bali United Kebobolan Di Menit Akhir
Olahraga
13 jam yang lalu
Kadek Agung Sedih Bali United Kebobolan Di Menit Akhir
3
Ezra Walian Bertekad Sudahi Puasa Juara Persib Bandung
Olahraga
13 jam yang lalu
Ezra Walian Bertekad Sudahi Puasa Juara Persib Bandung
4
Riski Afrisal Langsung Fokus Penuh Untuk Laga Leg Kedua
Olahraga
12 jam yang lalu
Riski Afrisal Langsung Fokus Penuh Untuk Laga Leg Kedua
5
Borneo FC Sudah Tampilkan Yang Terbaik, Angga Saputro: Masih Ada Peluang
Olahraga
11 jam yang lalu
Borneo FC Sudah Tampilkan Yang Terbaik, Angga Saputro: Masih Ada Peluang
6
Tomas Jaktim Sebut Berpasangan Dailami Firdaus Potensial Menang di Pilkada Jakarta
Pemerintahan
13 jam yang lalu
Tomas Jaktim Sebut Berpasangan Dailami Firdaus Potensial Menang di Pilkada Jakarta
Home  /  Berita  /  Peristiwa

Musabaqah Hifzil Qur'an di Brunai, Indonesia Sabet Dua Gelar

Musabaqah Hifzil Quran di Brunai, Indonesia Sabet Dua Gelar
Musabaqah Hifzil Qur'an di Brunai (Foto: Istimewa)
Sabtu, 08 April 2023 17:45 WIB
Penulis: Muslikhin Effendy

JAKARTA - Delegasi Indonesia berhasil meraih prestasi pada ajang Musabaqah Hifzil Qur'an dan Tafsir negara MABIMS (Brunei, Indonesia, Malaysia, dan Singapura) yang dihelat di Brunei Darussalam, 5 hingga 7 April 2023.

Rahmiya Khairat, asal Sumatera Utara menyabet peringkat ketiga cabang Tahfiz Al-Qur'an Golongan 10 Juz Putri, sementara M. Bagus Mashum asal Jawa Timur meraih juara satu Golongan 30 Juz.

Direktur Penerangan Agama Islam Kemenag, Ahmad Zayadi mengapresiasi pencapaian tersebut. Menurutnya, hal ini menjadi motivasi bagi anak bangsa lainnya untuk berani berkompetisi di tingkat internasional.

"Ini merupakan prestasi yang membanggakan, di event keagamaan bergengsi ini, putra-putri Indonesia mampu memberi inspirasi dan motivasi untuk bersaing dengan kompetitor negara lain," ucapnya di Jakarta, Sabtu (8/4/2023).

Selain itu, Kasubdit Lembaga Tilawah dan Musabaqah Alquran dan Alhadist, Rijal Ahmad Rangkuty juga turut memberi apresiasi. Menurutnya, prestasi yang diraih dua perwakilan Indonesia tersebut tidak terlepas dari kualitas sistem pembinaan LPTQ (Lembaga Pengembangan Tilawatil Qur'an).

"Torehan prestasi ini tidak terlepas dari baiknya sistem pembinaan LPTQ, sehingga mampu mengirimkan delegasi secara profesional," ujarnya.***

wwwwwwhttps://143.198.234.52/sonic77https://159.223.193.153/https://64.23.207.118/http://152.42.220.57/