Terpopuler 24 Jam Terakhir
1
Witan Sulaeman: Kami Hadapi Lawan Bagus
Olahraga
21 jam yang lalu
Witan Sulaeman: Kami Hadapi Lawan Bagus
2
Zendaya Buka Peluang Kembali ke Dunia Musik dengan Lagu Baru
Umum
21 jam yang lalu
Zendaya Buka Peluang Kembali ke Dunia Musik dengan Lagu Baru
3
Komisi B DPRD DKI Jakarta Soroti Kinerja Tahun 2023 OPD dan BUMD
Pemerintahan
12 jam yang lalu
Komisi B DPRD DKI Jakarta Soroti Kinerja Tahun 2023 OPD dan BUMD
4
Shin Tae-yong: Gaya Meyerang dan Bertahan Uzbekistan Sama Baiknya
Olahraga
22 jam yang lalu
Shin Tae-yong: Gaya Meyerang dan Bertahan Uzbekistan Sama Baiknya
5
Salma Hayek Gabung Madonna Hadirkan Budaya Meksiko dalam Tour Terakhir
Umum
21 jam yang lalu
Salma Hayek Gabung Madonna Hadirkan Budaya Meksiko dalam Tour Terakhir
6
Berpeluang Raih Norma Grand Master, Aditya Butuh 1 Poin Kemenangan
Olahraga
56 menit yang lalu
Berpeluang Raih Norma Grand Master, Aditya Butuh 1 Poin Kemenangan
Home  /  Berita  /  Riau

4.375 Kotak Suara Pemilu 2019 Berbahan Kardus Sudah Tiba di KPU Pelalawan

4.375 Kotak Suara Pemilu 2019 Berbahan Kardus Sudah Tiba di KPU Pelalawan
Minggu, 16 Desember 2018 10:14 WIB
Penulis: Farikhin
PANGKALAN KERINCI - Meski pelaksanaan Pemilihan Umum (Pemilu) baru akan digelar pada tahun depan, namun sarana pelaksanaannya telah didistribusikan.

Di KPU Kabupaten Pelalawan misalnya, perlengkapan Pemilu 2019 telah datang. Perlengkapan seperti kotak suara telah sampai.

"Untuk kotak suara ini sudah tiba," kata Ketua KPU Kabupaten Pelalawan, Asmadi, Minggu (16/12/2018).

Disebutkan dia, kotak suara berbahan kardus tersebut telah sampai di Kantor KPU Kabupaten Pelalawan. Logistik tersebut sementara disimpan di gudang penyimpanan sebelum didistribusikan.

"Sudah tiba sebanyak 4.375. Sementara disimpan dan akan dikeluarkan jika akan didistribusikan," jelasnya.

Sebanyak 4.375 kotak suara itu, lanjut Asmadi, akan didistribusikan untuk 941 TPS yang ada di seluruh wilayah Kabupaten Pelalawan.

"Kotak suara itu masih kurang sebanyak 330. Sesuai jadwal kita, akan didistribusikan pada bulan Maret tahun depan," pungkasnya kepada GoRiau. ***

Kategori:Politik, Riau, Umum
wwwwwwhttps://143.198.234.52/sonic77https://159.223.193.153/https://64.23.207.118/http://152.42.220.57/