Terpopuler 24 Jam Terakhir
1
Semangat Claudia Scheunemann untuk Garuda Pertiwi
Olahraga
17 jam yang lalu
Semangat Claudia Scheunemann untuk Garuda Pertiwi
2
Borneo FC Jalani Latihan Perdana Hadapi Championship Series
Olahraga
16 jam yang lalu
Borneo FC Jalani Latihan Perdana Hadapi Championship Series
3
Elias Dolah Ingin Belajar Surfing
Olahraga
16 jam yang lalu
Elias Dolah Ingin Belajar Surfing
4
Bali United Fokus Persiapan Leg Pertama Championship Series
Olahraga
17 jam yang lalu
Bali United Fokus Persiapan Leg Pertama Championship Series
5
Tak Kesulitan Adaptasi, Sonny Stevens Pernah Jadi Striker
Olahraga
16 jam yang lalu
Tak Kesulitan Adaptasi, Sonny Stevens Pernah Jadi Striker
6
Ketum PITA: Tiga Penghargaan Bappenas Bukti Kinerjanya Heru di DKI Moncer
Pemerintahan
17 jam yang lalu
Ketum PITA: Tiga Penghargaan Bappenas Bukti Kinerjanya Heru di DKI Moncer
Home  /  Berita  /  Riau

Meski Pelalawan Moratorium Penerbitan Izin Baru Waralaba, Indomaret RSUD Selasih Diizinkkan Beroperasi

Meski Pelalawan Moratorium Penerbitan Izin Baru Waralaba, Indomaret RSUD Selasih Diizinkkan Beroperasi
Suasana Indomaret RSUD Selasih Pangkalan Kerinci, yang kembali beroperasi, Rabu (19/9/2018).
Rabu, 19 September 2018 16:53 WIB
Penulis: Farikhin
PANGKALAN KERINCI - Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Pelalawan sepertinya tidak komit dengan keputusannya. Pasalnya, meski telah moratorium penerbitan izin baru waralaba, Indomaret RSUD Selasih Pangkalan Kerinci, kembali beroperasi.

Waralaba yang letaknya bersebelahan dengan RSUD Selasih Pangkalan Kerinci ini belum memiliki Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP) dan izin gangguan (HO). Sebulan ini, telah kembali beroperasi.

Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Pelalawan, Hambali melalui Kabid perizinan, Zulkarnain, Rabu (19/9/2018) mengatakan, ada pertimbangan atas penerbitan izin Indomaret RSUD Selasih.

“Ada pertimbangan diberikannya izin untuk Indomaret RSUD Selasih. Karena keluarga pasien cukup jauh untuk membeli kebutuhannya, harus keluar jauh,” ujarnya.

Zulkarnain menegaskan, moratorium penerbitan baru  waralaba di Kecamatan Pangkalan Kerinci masih tetap diberlakukan.

“Moratorium tetap diberlakukan. Khusus Indomaret RSUD Selasih ini atas pertimbangan kebutuhan keluarga pasien,” tandasnya.

Sebagai informasi tambahan, setidaknya telah ada 42 toko waralaba di Kabupaten Pelalawan. Untuk di Kota Pangkalan Kerinci, ada sekitar 17 toko waralaba. ***

Kategori:Ekonomi, Riau, Umum
wwwwwwhttps://143.198.234.52/sonic77https://159.223.193.153/https://64.23.207.118/http://152.42.220.57/