Terpopuler 24 Jam Terakhir
1
Ketua FKDM DKI Sebut Kinerja Pj Gubernur Sudah Bagus
Pemerintahan
16 jam yang lalu
Ketua FKDM DKI Sebut Kinerja Pj Gubernur Sudah Bagus
2
Timnas U 17 Wanita Tatap Laga Perdana Melawan Filipina di Piala Asia U 17 AFC 2024
Olahraga
14 jam yang lalu
Timnas U 17 Wanita Tatap Laga Perdana Melawan Filipina di Piala Asia U 17 AFC 2024
3
Ketua Umum Forkabi Nilai Heru Budi Layak Pimpin Jakarta
DKI Jakarta
17 jam yang lalu
Ketua Umum Forkabi Nilai Heru Budi Layak Pimpin Jakarta
4
Tampil Trengginas, Korea Utara Bekuk Korea Selatan
Olahraga
14 jam yang lalu
Tampil Trengginas, Korea Utara Bekuk Korea Selatan
5
Gelar Acara Halal Bihalal, Ketua Umum KK Inhil Ajak Semua Pihak untuk Bersatu
Umum
23 jam yang lalu
Gelar Acara Halal Bihalal, Ketua Umum KK Inhil Ajak Semua Pihak untuk Bersatu
6
Chand Kelvin dan Dea Sahirah Sudah Resmi Bertunangan
Umum
13 jam yang lalu
Chand Kelvin dan Dea Sahirah Sudah Resmi Bertunangan
Home  /  Berita  /  Sumatera Utara

Ketum DPD IMM Sumut: Saber Pungli Harus Lebih Aktif

Selasa, 10 Juli 2018 09:02 WIB
Penulis: ril
MEDAN- Zulham Hidayah Pardede selaku Ketua Umum DPD IMM  Sumut Senin (9/7/2018) menyampaikan aspirasi dan terima kasih atas kinerja Polda Sumut dalam melaksanakan pengamanan Pilkada di Sumatera Utara. Namun ia juga meminta Polda Sumut dengan tim saber punglinya agar tetap aktif melakukan pengawasan dan pencegahan potensi pungli di Sumut.

 
"Pertama, tentu saya mengucapkan terima kasih kepada seluruh jajaran Polda Sumut yang telah berhasil menciptakan suasana aman dan damai dalam seluruh tahapan Pilkada di Sumut. Keberhasilan itu tentu sebuah prestasi yang harus diapresiasi oleh seluruh pihak. Namun, saya harus mengingatkan Polda Sumut melalui tim Saber Punglinya agar semakin giat dalam melakukan pengawasan dan penjagaan pungutan liar di Sumatera Utara" ujar Zulham
 
"Hal ini tentu penting, karena seperti yang kita ketahui saat ini sedang terjadi proses pendaftaran bakal calon legislatif di seluruh Sumut. Yang dimana beberapa tahapan tersebut adalah memenuhi syarat-syarat administratif yang berhubungan dengan berbagai pihak, termasuk instansi Kepolisian, Pengadilan dll. Saya tidak ingin menuduh, namun kita layak memberi perhatian agar sedari awal kita terhindar dari praktek-praktek melanggar hukum" tambah Zulham.
 
"Syarat-syarat pendaftaran calon legislatid itu cukup banyak, termasuk SKCK, SKPN dll. Hal ini sangat rentan terjadi pungli. Kepada seluruh oknum yang sedang melengkapi persyaratan pendaftafan calon legislatif itu juga kami minta agar berkomitmen membangun suasana yang bebas dari pungli. Saya meminta kerelaan seluruh oknum bakal calon legislatif agar memberikan teladan dengan mengikuti seluruh proses sesuai dengan ketentuan yang berlaku, berupayalah menghindari diri dari upaya-upaya yang salah menurut hukum agar tidak terjadi pungli, tentu itu akan menjadi awal yang tidak baik sebagai calon legislatif" tutup Zulham.

Editor:sisie
Kategori:Sumatera Utara, Hukum, Umum
wwwwwwhttps://143.198.234.52/sonic77https://159.223.193.153/https://64.23.207.118/http://152.42.220.57/