Terpopuler 24 Jam Terakhir
1
Indonesia Gagal Juara Piala Uber 2024, Ester Sudah Tunjukkan Perlawanan Maksimal
Olahraga
20 jam yang lalu
Indonesia Gagal Juara Piala Uber 2024, Ester Sudah Tunjukkan Perlawanan Maksimal
2
Jalani Sosialisasi VAR, Skuat Pesut Etam Antusias
Olahraga
20 jam yang lalu
Jalani Sosialisasi VAR, Skuat Pesut Etam Antusias
3
Antusiasme Alberto Rodriguez Jajal Championship Series Lawan Bali United
Olahraga
20 jam yang lalu
Antusiasme Alberto Rodriguez Jajal Championship Series Lawan Bali United
4
Ciro Alves dan Pengorbanan Untuk Persib Bandung Catat Statistik Apik
Olahraga
19 jam yang lalu
Ciro Alves dan Pengorbanan Untuk Persib Bandung Catat Statistik Apik
5
Ginting Tak Mampu Lepas dari Tekanan, Indonesia Tertinggal 0-1 dari China
Olahraga
17 jam yang lalu
Ginting Tak Mampu Lepas dari Tekanan, Indonesia Tertinggal 0-1 dari China
6
Kalahkan Li Shi Feng, Joko Jaga Peluang Indonesia Rebut Piala Thomas 2024
Olahraga
14 jam yang lalu
Kalahkan Li Shi Feng, Joko Jaga Peluang Indonesia Rebut Piala Thomas 2024
Home  /  Berita  /  Peristiwa

Belum Ada Tanda-tanda Banjir Sungai Nilo Surut, Ketinggian Air Mencapai 2 Meter

Belum Ada Tanda-tanda Banjir Sungai Nilo Surut, Ketinggian Air Mencapai 2 Meter
Kondisi banjir luapan Sungai Nilo, Desa Lubuk Kembang Bunga, Ukui, Jumat (17/11/2017). Foto Istimewa
Jum'at, 17 November 2017 12:03 WIB
Penulis: Farikhin
PELALAWAN - Belum ada tanda-tanda banjir luapan Sungai Nilo di Desa Lubuk Kembang Bunga, Kecamatan Ukui, Kabupaten Pelalawan akan surut.

Sungai Nilo kembali meluap sejak, Rabu (15/11/2017) pagi kemarin, setidaknya telah merendam beberapa unit rumah milik warga serta fasilitas umum.

"Kondisi banjir hari ini, tinggi muka air masih bertahan," kata Kepala BPBD Pelalawan, Hadi Penandio, saat dihubungi GoRiau.com, Jumat (17/11/2017).

Diungkapkannya, permukaan air masih tetap bertahan pada ketinggian antara 1,5 sampai 2 meter. Belum ada tanda-tanda banjir akan surut.

Menurutnya, sesuai data hari Rabu kemarin, sudah ada dua unit rumah terendam. Sedangkan rumah yang terdampak ada 14 unit. Termasuk fasilitas umum setempat.

"Untuk fasilitas umum yang terendam, balai adat, rukan bhabinsa dan mushala serta jalan Desa Lubuk Kembang Bunga," pungkas Hadi Penandio. ***

Kategori:Peristiwa
wwwwwwhttps://143.198.234.52/sonic77https://159.223.193.153/https://64.23.207.118/http://152.42.220.57/