Terpopuler 24 Jam Terakhir
1
Munir Arysad Minta Rekrutmen PJLP dan TA Prioritaskan Warga Jakarta
Pemerintahan
2 jam yang lalu
Munir Arysad Minta Rekrutmen PJLP dan TA Prioritaskan Warga Jakarta
2
5 Rekomendasi Sepatu Puma di Blibli
Umum
10 jam yang lalu
5 Rekomendasi Sepatu Puma di Blibli
3
Komisi B DPRD DKI Bahas Pra RKPD Tahun 2025
Umum
2 jam yang lalu
Komisi B DPRD DKI Bahas Pra RKPD Tahun 2025
4
Dinas Kebudayaan DKI Luncurkan Aplikasi SI-GAYA
Pemerintahan
28 menit yang lalu
Dinas Kebudayaan DKI Luncurkan Aplikasi SI-GAYA
Home  /  Berita  /  Hukum

Hari Ini, Jaksa Panggil Seluruh Tersangka Kasus Korupsi Multimedia Disdik Pelalawan

Hari Ini, Jaksa Panggil Seluruh Tersangka Kasus Korupsi Multimedia Disdik Pelalawan
Tersangka dugaan kasus korupsi Multimedia Disdik Pelalawan tahun 2007, berada di ruang Pidsus Kejari Pelalawan, Kamis (24/11/2016).
Kamis, 24 November 2016 13:23 WIB
Penulis: Farikhin
PANGKALANKERINCI - Setelah berkas perkara dinyatakan lengkap atau P21 pada 7 Oktober lalu, Kejaksaan Negeri (Kejari) Pangkalan Kerinci, Pelalawan, Riau melanjutkan tahap II kasus dugaan korupsi Multimedia Dinas Pendidikan (Disdik) Pelalawan tahun 2007, Kamis (24/11/2016).

Pada tahap II, penyerahan tersangka dan barang bukti dari jaksa penyidik ke jaksa penuntut atau peneliti. Para tersangka kembali dihadirkan dalam pelimpahan ini.

"6 tersangka ini kita panggil lagi hari ini, untuk mengikuti tahap II," kata Kepala Seksi Pidana Khusus (Pidsus) Kejari Pangkalan Kerinci, Yuriza Antoni kepada GoRiau.com (GoNews Group), Kamis (24/11/2016).

Baca Juga: Dinyatakan P21, Kejari Pastikan Kasus Multimedia Disdik Pelalawan Disidangkan

Dikatakan dia, seluruh tersangka dalam kasus ini akan dilimpahkan ke penuntut umum untuk diproses hukum lebih lanjut. "Surat panggilan sudah kita kirim sejak Senin (20/11) kemarin," tandasnya.

Baca Juga: Kasus Korupsi Multimedia Disdik Pelalawan Senilai Rp 27 Miliar, KPK Supervisi Kejari

Kasus dugaan korupsi Multimedia Disdik Pelalawan tahun 2007 melibatkan 6 tersangka. Yakni TFJ sebagai mantan Kepala Dinas Pendidikan ketika itu. Selanjutnya L, W, H dan K dan B.*** #PELALAWAN

Kategori:Hukum
wwwwwwhttps://143.198.234.52/sonic77https://159.223.193.153/https://64.23.207.118/http://152.42.220.57/