Terpopuler 24 Jam Terakhir
1
Indonesia Tertinggal 0-2 dari China, Fadia/Ribka: Hasilnya Belum Sesuai
Olahraga
15 jam yang lalu
Indonesia Tertinggal 0-2 dari China, Fadia/Ribka: Hasilnya Belum Sesuai
2
Indonesia Tertinggal 0-1 dari China, Gregoria Sampaikan Permohonan Maaf
Olahraga
16 jam yang lalu
Indonesia Tertinggal 0-1 dari China, Gregoria Sampaikan Permohonan Maaf
3
Indonesia Gagal Juara Piala Uber 2024, Ester Sudah Tunjukkan Perlawanan Maksimal
Olahraga
11 jam yang lalu
Indonesia Gagal Juara Piala Uber 2024, Ester Sudah Tunjukkan Perlawanan Maksimal
4
Jalani Sosialisasi VAR, Skuat Pesut Etam Antusias
Olahraga
10 jam yang lalu
Jalani Sosialisasi VAR, Skuat Pesut Etam Antusias
5
Antusiasme Alberto Rodriguez Jajal Championship Series Lawan Bali United
Olahraga
10 jam yang lalu
Antusiasme Alberto Rodriguez Jajal Championship Series Lawan Bali United
6
Ciro Alves dan Pengorbanan Untuk Persib Bandung Catat Statistik Apik
Olahraga
10 jam yang lalu
Ciro Alves dan Pengorbanan Untuk Persib Bandung Catat Statistik Apik
Home  /  Berita  /  Riau

Mahasiswa Sebelas Perguruan Tinggi Gelar Riset dan Penelitian Restorasi Gambut

Selasa, 22 November 2016 18:55 WIB
mahasiswa-sebelas-perguruan-tinggi-gelar-riset-dan-penelitian-restorasi-gambut
JAKARTA - Badan Restorasi Gambut (BRG) mengembangkan kerjasama riset dan kegiatan kemahasiswaan dengan 11 perguruan tinggi negeri. Seribu lebih mahasiswa dari beberapa kampus terkemuka di Indonesia ini diterjunkan untuk melakukan ke desa-desa di kawasan gambut Indonesia.

Kesebelas perguruan tinggi yang dilibatkan tersebut antara lain Universitas Sriwijaya, Universitas Jambi, Universitas Riau, Universitas Lambung Mangkurat, Universitas Mulawarman, Universitas Palangka Raya, Universitas Tanjungpura, Universitas Gadjah Mada, Universitas Sebelas Maret, Institut Pertanian Bogor dan Universitas Cenderawasih.

Kerjasama ini ditandatangani pada tanggal 30 Mei 2016 yang lalu sebagai salah satu tindaklanjut, diluncurkan Program Generasi Muda Peduli Desa Gambut Sejahtera pada tanggal 23 November 2016 di Hotel Aryaduta Jakarta.

Kepala BRG, Nazir Foead, menjelaskan bahwa keterlibatan perguruan tinggi strategis untuk mendukung restorasi gambut.

"Dengan dukungan riset yang berkualitas dan pengabdian masyarakat yang baik, maka kampus-kampus di Indonesia dapat menjadi pusat keunggulan riset gambut tropis dunia sekaligus motor perubahan sosial," demikian disampaikan Kepala BRG.

Baca Juga: BRG Restorasi 30.744 Hektare Gambut Meranti

Baca Juga: BRG Lakukan Perbaikan Tata Air 80 Ribu Hektare Lahan Gambut di Riau

Deputi Penelitian dan Pengembangan BRG Haris Gunawan mengatakan, pada 2017, BRG menargetkan sekitar 1000 mahasiswa dan relawan akan melakukan kegiatan di desa-desa gambut.

Melalui Program Generasi Muda Peduli Desa Gambut Sejahtera, mereka akan ditempatkan di 500 hingga 700 desa dalam 7 provinsi yang menjadi target restorasi gambut," jelas Haris. (rls)

Editor:Fahrul Rozi
Kategori:Umum, Riau
wwwwwwhttps://143.198.234.52/sonic77https://159.223.193.153/https://64.23.207.118/http://152.42.220.57/